A

Tekanan Gas Pada Proses Pernafasan Manusia

Tekanan Gas Pada Proses Pernafasan Manusia


Di dalam paru - paru tepatnya di alveolus terjadi pertukaran antara oksigen dan karbon dioksida. Setiap menit paru paru dapat menyerap sekitar 250 mL Oksigen dan mengeluarkan sebanyak 200 mL karbon dioksida. Proses pertukaran terjadi secara difusi, yaitu proses perpindahan zat terlarut dari daerah yang memiliki konsentrasi dan tekanan parsial tinggi ke yang lebih rendah.
Tekanan parsial adalah tekanan yang diberikan oleh gas tertentu dalam campuran gas tersebut. Pada bagian ini yang dimaksud dengan tekanan parsial adalah oksigen dan karbon dioksida yang terlarut di dalam darah. Pada sistem peredaran darah, tekanan parsial, darah yang masuk ke paru paru melalui arteri pulmonalis memiliki parsial oksigen yang lebih rendah dan parsial karbon dioksida yang lebih tinggi daripada udara di dalam alveoli ( alveoli merupakan jamak dari alveolus). 

Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Postingan Populer

Label

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.